Postingan

Menampilkan postingan dari Mei, 2018

Rupiah Melemah, BI Upayakan Ubah Uang Rp1.000 Jadi Rp1

Gambar
Rupiah Melemah, BI Upayakan Ubah Uang Rp1.000 Jadi Rp1 Yuli Yanna Fauzie , CNN Indonesia Kamis, 03/05/2018 16:06 BI menyebut banyaknya digit pada rupiah membuat pelemahannya pada dolar AS terlihat besar. Untuk itu, kebijakan redenominasi akan kembali didorong di 2019. (cnnindonesia/safirmakki) Articel Asli👉Jakarta, CNN Indonesia  --  Gubernur Bank Indonesia  Agus Martowardojo menyebut masih banyaknya digit pada rupiah membuat pelemahannya pada dolar  Amerika Serikat   terlihat besar. Padahal, secara presentase, BI Mengklaim pelemahan rupiah pada dolar AS, lebih rendah di bandingkan negara-negara lain. Mengatasi hal ini, BI pun mengaku akan tetap mendorong kebijakan penyederhanaan nilai mata uang (redenominasi) atau mengubah uang Rp1.000 jadi Rp1 pada tahun depan. "Jadi kalau dari persentase itu kecil, tapi seolah-olah jumlahnya sudah besar (karena US$1 setara lima digit nilai rupiah). Jadi jangan dilihat dari nominal saja, tapi harus dari persentase," ujar Agus d

Dijuluki Orang Terkaya Nomor 1 di Dunia, Begini Cara Jeff Bezos Habiskan Dui

Gambar
Dijuluki Orang Terkaya Nomor 1 di Dunia, Begini Cara Jeff Bezos Habiskan Duit Oleh  Bawono Yadika  pada pada 03 Mei 2018, 19:00 WIB Arikel Aslo Liputan6.com, Jakarta -  Apa yang terpikirkan dalam benak kalian jika Anda menjadi orang  terkaya  nomor 1 di dunia? Dengan kesempatan memiliki segalanya, tentu juga bukan perkara mudah bagi Anda untuk memutuskan digunakan seperti apa baiknya harta kekayaan yang Anda miliki tersebut. Sama seperti Jeff Bezos, pendiri  Amazon  sekaligus orang nomor satu  terkaya  di dunia itu, ia pun dihadapkan pada persoalan yang sama, yakni bingung untuk menggunakan uangnya secara baik dan bijak. Apalagi mengingat harta kekayaannya yang mencapai USD 130 miliar atau Rp 1.813 triliun (asumsi kurs Rp 13.947 per dolar Amerika Serikat).  Bezos mengakui menggunakan uangnya secara baik merupakan masalah yang ternyata sulit untuk dipecahkan. Misalnya saja, pada 2017, ia memperoleh pendapatan dengan rata-rata per harinya sebesar USD

Waspadalah! Muncul Modifikasi Uang Rp2 Ribu Jadi Rp20 Ribu Untuk Aksi Tipu-tipuan

Beberapa waktu lalu sempat terjadi polemik karena beredarnya uang baru di Indonesia. Mulai desain gambar dan warna yang sempat diperbincangkan, hingga yang paling ramai dibahas adalah kemiripan dari beberapa uang baru tersebut. Salah satunya uang kertas Rp2.000 dan Rp20.000 yang dianggap memiliki desain dan warna yang hampir sama. Masyarakat menilai dua uang kertas yang baru tersebut sangat mirip sehingga cukup sulit untuk membedakannya. Bahkan beberapa masyarakat ada yang mengaku kerap tertukar antara uang Rp2.000 dan Rp20.000. Nah, baru-baru ini masyarakat kembali dibuat resah dengan dua uang yang terlihat mirip tersebut. Karena bentuknya yang sangat mirip itulah, ada orang yang memanfaatkannya untuk kepentingan pribadi. Melansir dari instagram @infocegatansolo, ada orang yang memodifikasi uang Rp2.000 menjadi seolah-olah uang Rp20.000. Hal ini dilakukan dengan mengubah beberapa bagian pada uang tersesbut.  Melalui akun @infocegatansolo tersebut, akun itu mengunggah foto uan